VISI MISI SMP2 TELAGASARI

VISI SMP NEGERI 2 TELAGASARI Berlandaskan Iman dan Taqwa SMP Negeri 2 Telagasari Unggul dalam Prestasi Akademik dan Non Akademik Dengan suasana lingkungan yang nyaman dan kekeluargaan.

MISI SMP NEGERI 2 TELAGASARI 1. Mewujudkan dan membudayakan lingkungan yang nayaman dengan nuansa agamis 2. Membina dan melatih guru dan staff TU secara professional untuk meningkatkan kinerja yang oftimal 3. Membudayakan kepada warga sekolah untuk bersemangat bekerja dengan penuh rasa tanggungjawab dan kekeluargaan 4. Membina dan melatih siswa secara optimal di bidang akademik untuk meningkatkan prestasi siswa 5. Membina dan melatih siswa secara optimal dibidang non akademik baik olahraga maupun seni sesuai dengan minat dan bakat siswa 6. Tersedinya sarana dan prasarana yang cukup untuk menunjang pembelajaran secara optimal

 MOTTO SMP NEGERI 2 TELAGASARI SIP : Sekolah Insyaallah berPrestasi

TUJUAN SEKOLAH SMP NEGERI 2 TELAGASARI 1. Melaksanakan budaya membaca asmaul husna sebelum belajar 2. Melaksanakan Shalat Dzuhur berjamaah 3. Melaksanakan pembinaan Bahasa Arab sebagai muatan lokal wajib bagi siswa 4. Membudayakan siswa untuk melaksanakan shalat wajib dan shalat sunah setiap waktu 5. Melaksanakan In House Training (IHT) untuk pelatihan guru dan staf Tata Usaha 6. Membudayakan kepada warga sekolah untuk selalu bersemangat bekerja dengan penuh rasa tanggung jawab dan kekeluargaan 7. Melaksanakan pembelajaran yang aktif, inovatif, kreatif. efektif, dan menyenangkan (PAIKEM) 8. Melaksanakan Bimbingan Belajar dan Try Out pada siswa untuk meningkatkan nilai Ujian Nasional maupun nilai raport siswa 9. Melatih dan membimbing siswa pada kegiatan Olympiade MIPA 10. Membina dan melatih siswa dibidang olaharag sesuai minat dan bakat siswa 11. Membina dan melatih siswa dibidang seni sesuai minat dan bakat siswa 12. Melelengkapi sarana media dan alat peraga pembelajaran 13. Memperbaiki saran sekolah yang rusak 14. menciptakan lingkungan sekolah, yang bersih, Rapi dan Indah

Leave a comment